Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

Sekilas Mengenai Undang-undang Terbaru UE GDPR

Gambar
Peraturan Perlindungan Data Umum (GDPR) Uni Eropa adalah hasil dari empat tahun kerja Uni Eropa untuk membuat undang-undang perlindungan data sejalan dengan cara-cara baru yang sebelumnya tak terduga yang digunakan data saat ini. Saat ini, Inggris bergantung pada Undang-undang Perlindungan Data 1998, yang diberlakukan mengikuti Pedoman Perlindungan Data Uni Eropa 1995, tetapi ini akan digantikan oleh undang-undang baru. Ini memperkenalkan denda yang lebih ketat untuk ketidakpatuhan dan pelanggaran, dan memberi orang lebih banyak pendapat tentang apa yang dapat dilakukan perusahaan dengan data mereka. Itu juga membuat aturan perlindungan data kurang lebih sama di seluruh UE. Read more »

Cara Mengaktifkan Ads.txt di Blogger

Gambar
Cara Mengaktifkan Ads.txt di Blogger - Kini blogger sudah support atau mendukung penggunaan ads.txt pada blogger. Ads.txt merupakan fitur baru pada dashboard blogger yang baru saja di luncurkan pada tanggal 31 Januari 2018. Dengan adanya fitur ini beberapa penayang atau publisher Google AdSense mengalami error pada akun adsense mereka notifikasi tersebut seperti dibawah ini. "Earning at risk - one or more of your ads.txt file doesn't contain your AdSense Publisher ID. Fix this now to avoid severe impact to your revenue." Atau "Penghasilan Anda beresiko - Satu atau beberapa file ads.txt Anda tidak berisi ID penayang adsense. Perbaiki masalah ini sekarang juga untuk menghindari dampak yang serius pada pendapatan Anda." Read more »

Lupa Password? Berikut 3 Cara Reset HP Android

Gambar
Lupa password adalah salah satu masalah yang paling sering ditemui oleh para pengguna Android. Jika anda menghadapi masalah ini anda tidak perlu panik dan terburu buru untuk membawa ponsel anda ke service center. Anda bisa mengatasinya sendiri dengan melakukan beberapa cara di bawah ini. Read more »

Kata-kata yang Sering diucapkan Host Mobile Legends

Gambar
Berikut ini adalah beberapa kata-kata yang sering diucapkan host di mobile legends . Oke ini dia kata-kata tersebut. Read more »

Pengertian Abilities / Spell / Kemampuan di Mobile Legends

Gambar
Execute CD: 90 detik. Spell ini membantu kita memberi 240 - 800 damage (tergantung level) ke musuh. Spell ini umumnya digunakan oleh role fighter dan assasin. Read more »

Pertanyaan Paling Umum Tentang Fotografi Landscape

Gambar
Artikel tidak bertujuan untuk menunjukkan kualitas penulis dalam bidang Fotografi Landscape, namun ini hanya kumpulan pertanyaan-pertanyaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan fotografi Landscape dan Seascape dari kalangan pemula. Berbicara mengenai fotografi Landscape kita pasti mengenal gambar yang ada di Windows XP, gambar tersebut menjadi gambar dengan nilai komersial paling tinggi dan merupakan aliran fotografi Landscape. Foto berjudul Bliss ini didapuk sebagai foto termahal karena setiap unik windows yang di Instal ke dalam laptop berarti anda menyumbang sekitar 1$ ke rekening sang fotografer, meskipun windows XP sudah lama ditinggalkan, namun angka instalasi produk yang mencapai Ratusan Juta Copy tentu saja menjadi angka yang sangat fantastis. Namun sebelum melangkah ke pertanyaan ada baiknya mengenal beberapa gear-gear yang ada dalam dunia Fotografi. Read more »

Rekomendasi Lensa Kamera SLR Terbaik

Gambar
The Power of DSLR Camera is in Their Lens , Secara teknis Sensor yang dimiliki seluruh kamera hampir sama dalam menyajikan range warna yang ada di alam kemudian dituangkan ke dalam bentuk data digital. Perbedaan yang paling mendasar hanya terletak pada pemilihan tone yang berbeda antara satu merek kamera dengan kamera yang lain. Jika Tonal Canon terkenal warna lembut, Nikon dengan berani memunculkan warna contrast, tidak sampai disitu beberapa merek yang kurang dikenal di pasaran oleh kaum awam ternyata memiliki ciri khas warna yang manis seperti Fuji film yang terkenal sangat sesuai dengan skin tone model dan juga olimpus yang mampu memunculkan warn akuning yang berbeda dengan kamera lain, namun semua perbedaan tersebut dapat diminimalisir dengan perkembangan media edit dan kelola foto seperti ligthroom, Photshoop dan sejenisnya. Lensa Super Super Wide untuk Fotografi Landscape. Seluruh aplikasi kelola foto yang ada saat ini mampu mengatasi hampir seluruh masalah yang muncul pada foto...

Game PC Ringan Terbaik dan Terbaru Kids Zaman Now

Gambar
Dengan berkembangnya teknologi Hardware dan Spesifikasi komputer saat ini, Game multi dimensi dengan detail grafis yang sangat sempurna semakin merajai puncak-puncak game laris. Sebut saja Game dari GTA edisi 5 yang mengandalkan detail grafis nyaris sempurna dan game Minicraft yang membutuhkan minimum required Pentium dengan Grafis NVIDIA GForse 4 GB atau lebih tinggi. Dibalik ketenaran game-game dengan teknologi tinggi ternyata game dengan kualitas grafik rendah bahkan dalam bentul Pixelette ternyata masih memiliki tempat di hati penggemar. Game-game PC seperti yang ada dalam daftar dibawah ini sama sekali jauh dari kata canggih namun ternyata menempati posisi sebagai game berspesifikasi rendah yang paling laris. Read more »

Hero Mobile Legend yang Paling Mudah Mendapatkan Savage

Gambar
Era Battle Arena PC dalam Game bisa dikatakan hampir saja di take over oleh Mobile Arena, terutama setelah invasi dari Game buatan Moonton, Mobile Legend menguasai daerah Asia sebagai game yang di download lebih dari 12 Juta kali di Google Play. Game yang sedang populer ini dimainkan mulai dari anak-anak sampai dewasa. Game Mobile Legend menjadi game game Mobile Battle Arena yang paling sukses dan bahkan mengalahkan developer game arena yang lebih berpengalaman yakni Arena of Valor, yang dikembangkan rumah produksi game yang sama dengan Dota 2. Pasalnya Game Mobile legen merupakan game Mobile Arena yang ringan, tampila UI keren, kecepatan server yang canggih dan juga koleksi dan update hero yang terkenal. Read more »

Cara Membuat Tombol Demo dan Download Keren

Gambar
Membuat tombol demo dan download keren di blog sangatlah mudah dan sederhana sama saja dengan membuat link atau url biasa. Tetapi link tersebut kita ubah menjadi tombol yang lebih menarik dengan memberikan kotak dan warna akan memberikan kesan yang berbeda dibandingkan dengan link biasa. Button demo dan download ini saya buat dengan sangat sederhana tanpa menggunakan font awesome, saya hanya menggunakan efek transisi sederhana namun tetap bagus jika Anda gunakan. Tombol ini saya buat sederhana juga untuk mempercepat loading blog Anda, karena jika menggunakan font awesome akan sedikit membutuhkan waktu untuk loading walaupun tombol demo dan download yang menggunakan font awesome jauh lebih keren dibandingkan dengan ini. Read more »

Cara Membuat Daftar Isi di Blogger

Gambar
Daftar isi atau sitemap di sebuah blog kadang sering kita lewatkan dan terlupakan oleh kita sendiri, padahal hal ini wajib kita pasang di blog kita agar pengunjung lebih mudah mengetahui konten apa saja yang ada pada situs kita. Sehingga memberikan kemudahan kepada visitor untuk menelusuri setiap konten yang ada pada blog Anda dengan begitu kita dapat meningkatkan jumlah tanyangan blog Anda. Widget daftar isi ini terdiri dari 2 kolom yaitu bagian kiri untuk daftar label atau sesuai dengan kategori dan bagian sebelah kanan merupakan judul setiap konten yang ada pada blog Anda. Setiap kategori atau label akan menjadi tab sehingga jika Anda klik setiap kategori atau label maka akan muncul semua postingan yang berkaitan dengan kategori tersebut dan ini akan otomatis terupdate setiap Anda memiliki konten yang baru. Read more »

Kriteria Blog yang Paling Disukai Google

Gambar
Kriteria Blog yang Paling Disukai Google - Seiring berjalan dan berkembang pesatnya dunia internet untuk sekarang ini, dan salah satu search engine yang paling berperan yaitu google. Tidak bisa dipungkiri kalau google salah satu search engine terbesar dan terpopuler hingga saat ini, banyak orang yang melakukan pencarian di lakukan dihalam google, karena rata-rata apa yang orang cari di internet pasti bisa ditemukan dihalaman pencarian google. Dengan populernya google sebagai mesin pencarian, maka hampir semua orang yang memiliki blog berlomba-lomba untuk menjadikan blognya berada dihalaman utama google. Bersaing di mesin pencari seperti google bukanlah perkara mudah, apalagi untuk berada diurutan pertama. Sehingga banyak yang melakukan cara-cara atau teknik-teknik jahat (black hat SEO) , akan tetapi dengan melakukan teknik seperti itu bukannya berada di halaman utama google, malah bisa berdampak buruk terhadap blog itu sendiri. Read more »

Mengapa Pengiklan Mendukung Google Adsense

Gambar
Google adalah salah satu mesin pencari terbesar. Ia mengendalikan lebih dari 40% dari pencarian internet, dan dengan itu ia mengendalikan membayar per klik iklan (bayar per klik). PPC melibatkan pengiklan membayar tarif untuk setiap klik (CTR) di mana pengiklan ditetapkan. Seiring dengan peningkatan anggaran mereka, posisi mereka meningkat, dan sebagai posisi mereka meningkat, mereka mendapatkan lebih banyak lalu lintas. Hal ini telah menyebabkan lebih dari 140.000 perusahaan yang memilih untuk beriklan dengan mereka, dan mereka beriklan di sejumlah cara. Cara pertama adalah melalui melalui muncul di pencarian Google, yang kedua adalah melalui muncul di website distributor, dan yang ketiga adalah melalui tampil di distributor hasil pencarian. Pengiklan muncul dalam pencarian Google, pertanyaannya adalah kadang-kadang bertanya. Mengapa mereka memilih untuk beriklan dengan distributor juga? Read more »

Kekurangan dari Google Adsense

Gambar
Google Adsense menjadi program penerbit yang paling populer untuk Harga per klik iklan, kelemahan dan kekurangan masih ada. Sejak pengiklan awal telah memilih untuk beriklan di pencarian karena mereka merasa bahwa pengunjung akan kurang ditargetkan. Ini adalah perhatian yang tulus dan salah satu yang masuk akal. Jika Anda mengunjungi sebuah situs web, dan melihat sebuah iklan maka kemungkinan Anda tidak terlalu berkonsentrasi pada isinya. Adsense juga telah menjadi sangat populer sehingga orang dapat membedakan mereka dari iklan lainnya. Oleh karena itu orang dapat memilih untuk mengabaikan mereka tanpa membayar mereka pikiran. Ini telah menjadi topik yang hangat dibicarakan oleh Blogger dan salah satu yang bisa mengandung banyak kebenaran. Banyak yang menyalahkan Google untuk ini, dan keputusan mereka untuk memasukkan teks yang mengatakan “iklan oleh Google” di bawah iklan tersebut. Read more »

Jenis-jenis Kualitas Film

Gambar
Jenis-jenis Kualitas Film - Bagi yang menyukai film tentu tahu dengan situs download film gratis yaitu Indo XXI yang cukup terkenal di Indonesia. Nah, disini saya akan memberikan informasi seputar istilah kualitas film yang sering muncul ketika kita akan mendownload sebuah film. Read more »

Mengapa Ada Garis Menonjol Huruf F dan J Pada Keyboard

Gambar
Mengapa Ada Garis Menonjol Huruf F dan J Pada Keyboard - Coba perhatikan tombol "F" dan "J" pada keyboard kamu. Apakah terdapat suatu keanehan yaitu adanya tonjolan yang memiliki bentuk mulai dari titik, memanjang, hingga spiral. Nah, itu yang akan jadi pokok bahasan kali ini. Mungkin diantara kita sudah mengetahui mengapa dibuat seperti itu. Terlebih sudah banyak yang telah membahasnya. Namun tidak ada salahnya untuk membahasnya kembali. Jadi bagi yang belum tahu, pernahkah kamu bertanya, "Apakah kegunaan tonjolan ini?" Read more »

Cara Mengisi Tinta Printer Canon IP 2770

Gambar
Cara Mengisi Tinta Printer Canon IP 2770 - Menggunakan refill tinta yang anda beli sendiri di toko komputer membutuhkan ketelitian lebih. Apalagi jika anda belum pernah membuka cartridge printer canon sebelumnya, harus ekstra hati-hati jika tidak ingin terjadi masalah kerusakan mesin di dalamnya. Beli lah tinta refill isi ulang yang berkualitas jika anda menginginkan hasil cetakan yang memuaskan. Printer canon iP 2770 memakai tinta jenis inkjet dan cara mengisi ulang tinta yang sudah habis, anda diharuskan membuka casing printer lalu mengambil cartridge nya kemudian melakukan suntuk pada titik-titik yang sudah ditentukan. Read more »

Perbedaan 4G LTE dengan GSM CDMA

Gambar
Perbedaan 4G LTE dengan GSM CDMA - Akhir-akhir ini di forum dan group smartphone 4G banyak yang bertanya dan bingung kok smartfren 4G bisa dipake di HP Gsm ya? atas kebingungan tersebut saya mencoba memberikan sedikit penjelasan agar rekan-rekan sekalian bisa tercerahkan. Belum lama ini provider CDMA smartfren menluncurkan teknologi 4G mereka. Kemudian muncullah banyak penggunaa HP 4g seperti ASUS Zenfone 2 yang menunjukkan mereka bisa menggunakan kartu smartfren 4g di smartphone mereka. Banyak yang bertanya kok bisa itu khan HP GSM bukan CDMA. Read more »

Daftar Merk Printer Terbaik di Dunia

Gambar
Daftar Merk Printer Terbaik di Dunia - Selain komputer dan laptop, printer juga merupakan salah satu perangkat keras yang dibutuhkan semua kalangan. Ada banyak jenis printer yang bisa dipilih dan merk printer menjadi salah satu yang sangat diperhatikan, mengingat kualitas printer berpengaruh nyata terhadap hasil cetakan. Karena itulah, banyak orang lebih memilih merk printer terbaik untuk digunakan. Lalu apa sajakah merk printer terbaik itu? Berikut ulasannya. Read more »

Aplikasi Streaming Musik Favorit

Gambar
Aplikasi Streaming Musik Favorit - Aplikasi streaming musik , yang berfungsi untuk mendengarkan lagu secara online, kini kian populer di kalangan muda. Berikut 6 aplikasi streaming musik terbaik yang menyediakan ragam koleksi favorit lagu terlengkap. Seiring perkembangan teknologi android kini kamu bisa dengan mudah menikmati lagu dengan hanya mengunduh aplikasi streaming musik. Kamu tak perlu repot lagi membuat daftar putar lagu dan tidak perlu lagi menyimpan lagu tersebut karena dalam aplikasi streaming musik tersebut sudah terkategori secara otomatis. Read more »

Tips Membeli Kamera DSLR

Gambar
Kamera DSLR adalah jenis kamera yang paling populer dalam dunia fotografi. Siapa yang tidak kenal dengan kamera yang bisa mengambil gambar dengan warna yang tajam dan sangat jelas ini? Kamera ini telah hadir di Indonesia sejak lama dan masih populer hingga sekarang. Terdapat beragam merk dari jenis DSLR kamera dan harga dari setiap merk pun berbeda-beda. Anda bisa memilih harga kamera yang cocok untuk kantong Anda sekaligus melihat spesifikasi yang dimiliki kamera yang akan Anda beli terlebih dahulu. Read more »

Cara Mengatasi Printer Epson LQ dan LX Series

Gambar
Ada banyak type printer yang mungkin tidak bisa ngeprint akibat windows update, perlu di ingat bahwa hal ini terjadi bukan karena printernya melainkan komputernya yang melakukan update otomatis. Beberapa type printer dibawah ini mengalami masalah tidak bisa ngeprint akibat windows update : Read more »

Mengganti Tampilan Android Seperti iPhone Sepenuhnya

Gambar
Mengganti tampilan smartphone Android terlihat seperti tampilan iOS atau iPhone kini sangat mudah dilakukan. Tentu perubahan tampilan ini dimaksudkan untuk mempercantik tampilan layar smartphone tersebut. Smarpthone iPhone dengan operasi system iOS-nya dikenal mempunyai tampilan antarmuka yang sederhana namun terlihat elegan. Namun, ternyata tampilan yang elegan namun berkelas tersebut dapat kita nikmati dalam smartphone Android. Untuk mengubah tampilan Android menjadi seperti iPhone ini anda cukup menggunakan launcher yang terdapat di Google Play Store. Anda tidak perlu khawatir, laoucher ini terbilang cukup ringan, sehingga tidak akan menggerus ram smartphone anda. Aplikasi berikut ini mempunyai kegunaan yang berbeda, mulai dari mengubah tampilan home screen, keyboard, lock screen, sms (perpesanan), notifikasi, tampilan panggilan, wallpaper dan lainnya. Berikut ini daftar aplikasi yang anda butuhkan untuk mengubah tampilan Android menjadi iOS atau iPhone. Mengganti Tampilan Smartpho...

Menggunakan Mode dan Flash Kamera DSLR

Gambar
Menggunakan Mode dan Flash Kamera DSLR – Menurut Anda apakah seorang fotografer profesional selalu menggunakan mode manual? Salah, kalau Anda menjawab “iya”. Para fotografer profesional justru mahir menggunakan mode pengambilan gambar yang tersedia pada kamera. Photojournalist dalam memburu berita di lapangan, mereka justru jarang menggunakan mode manual. Speed – Priority Auto (pada Nikon) atau Time Value (pada Canon) dan Aperture – Priority Auto (pada Nikon) atau Aperture Value (pada Canon) adalah dua mode yang paling sering mereka gunakan. Bukan karena malas, melainkan untuk mengejar peristiwa yang bisa terjadi kapan saja. Dengan menggunakan dua mode di atas, fotografer masih bisa melakukan kontrol pada kameranya untuk menghasilkan gambar sesuai dengan apa yang diinginkan. Bayangkan bila suatu peristiwa terjadi dalam waktu singkat sementara fotografer masih disibukkan dengan urusan memutar dial diafragma dan kecepatan rana, tentu peristiwa tersebut dapat terlewat begitu saja. Read m...

Spesifikasi Huawei Honor 9 Lite

Gambar
Setelah banyak bocoran mengenai ponsel terbaru milik Huawei yakni seri Honor 9 Lite, kemarin akhirnya pihak Huawei secara resmi telah mengumumkan ponsel tersebuat ke publik. Buat kamu yang penasaran, berikut adalah detail lengkap (termasuk spesifikasi dan harga) dari Huawei Honor 9 Lite. Read more »

Update Xiaomi Mi A1 Kamu ke Android Oreo

Gambar
Sejumlah pengguna Xiaomi Mi A1 di India dilaporkan telah mendapat update Oreo versi final dan stabil. Xiaomi memang telah memberitahukan agar para pemilik Mi A1 bersiap menyambut kedatangan update yang bersangkutan. Akun Mi Indonesia pun telah mengumumkan update Android Oreo untuk Mi A1 beberapa waktu lalu. Untuk mendapatkan update Android Oreo, Xiaomi Mi A1 harus diupdate ke versi 7.12.19 lebih dahulu. Read more »

Cara Agar Artikel Blog Bisa di Copy Paste

Gambar
Sebelumnya saya sudah pernah membuat artikel mengenai cara menonaktifkan fungsi seleksi di blog ini berfungsi agar artikel atau postingan blog tidak bisa di copy paste orang lain. Namun, jika Anda menonaktifkan fungsi seleksi pada blog maka semua tulisan atau teks yang ada di blog Anda tidak akan bisa di blok atau di seleksi sehingga susah untuk di copas. Oleh karena itu pada kesempatan kali ini saya memberika solusinya agar artikel masih bisa di copy paste di bagian tertentu walaupun Anda menonaktifkan fungsi seleksi di blog . Menghindari postingan blog di copy paste orang lain memang perlu dilakukan, ada banyak cara untuk mengatasi agar artikel blog tidak bisa di copy paste seperti dengan mematikan fungsi klik kanan di blog, menonaktifkan fungsi seleksi, memasang script anti ctrl+u, mempersingkat rss feed blog dan masih banyak cara lain agar artikel blog sulit untuk di copas orang lain. Read more »

Dimana Iklan Adsense Harus Diletakkan

Gambar
Ketika memutuskan apakah akan memasukkan Google Adsense ke dalam website Anda ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan. Banyak yang merasa bahwa itu mengurangi merek mereka, sementara yang lainnya melihatnya sebagai alat yang berguna bagi pengunjung yang menciptakan pendapatan dan membuat konten mereka menguntungkan. Pilihan sebagian besar dapat datang ke tujuan komersial dan tujuan dari situs Anda. Banyak bisnis yang menjual produk memutuskan untuk menempatkan iklan Adsense dalam situs web mereka. Ini akan muncul menjadi pilihan yang aneh, membuka peluang untuk saingan untuk mempromosikan layanan mereka atau produk untuk basis pelanggan potensial Anda. Read more »

Apa Saja Kecanggihan dari Google Glass

Gambar
Apa Saja Kecanggihan dari Google Glass - Sekarang Teknologi sudah semakin canggih dan terus dikembangkan untuk kemudahan manusia. Mulai dari layar touchscreen, beragam fitur dalam satu gadget dan lain sebagainya. Beberapa merek ternama menjadi leader dalam dunia telepon selular, kini Google juga tidak mau kalah. Beberapa tahun ini Google sedang dalam riset pengembangan satu produk telepon selular tanpa fisik yang disebut dengan Google Glass. Google glass ini diciptakan hanya dengan disisipkan di piranti kacamata. Anda pasti menyukainya karena Google Glass ini memiliki berjuta kelebihan dan keunikan. Salah satu di antaranya adalah karena Google Glass tidak memiliki bentuk fisik maka akan lebih praktis dan cara menggunakannya pun sangat mudah. Anda hanya perlu memberi perintah melalui suara maka Google Glass akan melakukan perintah Anda. Read more »